UMPO Borong Medali dari Jawa Barat
Mahasiswa UMPO membawa pulang 2 medali emas, 2 medali perak dan 3 perunggu pada kejuaraan nasional Tapak Suci Piala Gubernur bergilir Jabar Open 2018 yang dilaksanakan pada tanggal 29 april s/d 03 Mei 2018 bertempat di gor trilomba juang pajajaran Bandung Jawa Barat.
Medali direbut oleh Dini Hari (Ilmu komunikasi): medali emas, Anggun Bella P (Ilmu Komunikasi): medali emas, Dony Susanto (ilmu ekonomi studi pembangunan): medali perak, Endik Pramujianto (manajemen): medali perak, Muhtarom Khoriq P (PAI): medali perunggu, Dewi Triana (D3 Kebidanan): medali perunggu dan Muslich (pendidikan Matematika): medali perunggu. Serta 1 emas.
Sementara itu 2 perak dan 2 perunggu yang di peroleh oleh mahasiswa IAIN Ponorog yaitu Hanif Rohmatulloah (muamalah): medali emas, Fahrul Umam H (mualamalah): medali perak, Abdul Faqih J Pakro (ahwal syahsiyah): medali perak, Nia Riana EK (ahwal syahsiyah) dan Meilinda DW (PAI): medali perunggu. Yang mana mereka tergabung menjadi satu kontingen yang berpusat di cabang latihan Unmuh Ponorogo.
UMPO Borong Medali dari Jawa Barat
Reviewed by pdpm
on
Mei 05, 2018
Rating:
Tidak ada komentar